Motogp Argentina 4 April 2016 lalu, banyak kejadian menarik. Mulai dari terjatuhnya pembalap, pecahnya ban dalam sesi latihan bebas, pergantian motor di pertengahan balapan, sampai mekanik tertabrak pembalap saat pitstop
Adalah Alvaro Bautista pembalap Aprilia Racing Team Gresini, menabrak salah satu mekaniknya saat pergantian motor di pit. Menuju garasinya masih dalam kecepatan cukup tinggi, Bautista kehilangan
keseimbangan dan terjatuh saat masih berada di atas motor. Dia terseret
beberapa meter dan menabrak mekanik tersebut.
Terkait dengan kondisi ban. Race Direction memutuskan pebalap
wajib mengganti motor di putaran 9, 10, atau 11 dan memotong durasi
balapan menjadi hanya 20 laps --awalnya 25 lap. Keputusan ini diambil
sebagai respons dari insiden pecah ban yang dialami Scott Redding di
sesi latihan bebas keempat. Itu yang membuat balapan kelihatan tidak normal
Si pembalap bisa langsung bangkit dan menunggangi motor penggantinya untuk
melanjutkan balapan. Sementara si mekanik terlihat
memegangi lutut menahan sakit dan tak bisa berdiri di atas kakinya
sendiri. Beberapa rekan mekanik langsung menghampir mencoba memberi
bantuan.
Berikut Videonya:
No comments:
Write komentar